blog image
blog image
blog image

PENYALURAN BLT DANA DESA

author-img
Desa Batukarut
  • 2020-07-25 10:48:53
  • 111

Dana desa adalah dana yang bersumber dari APBN yang diperuntukkan bagi desa yang ditransfer melalui anggaran belanja daerah kabupaten/kota. Dana ini digunakan untuk membiayai penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembangunan, pembinaan kemasyarakatan dan pemberdayaan masyarakat desa

Pada hari ini, dengan adanya Pandemi Covid-19 yang menyebar ke hampir seluruh wilayah Indonesa maka dari itu kami Pihak Desa Batukarut menyalurkan Dana Desa untuk Bantuan Langsung Tunai kepada warga yang terdampak Covid-19kurang mampu yang sudah tidak bisa berusaha lagi, ada 28 orang KPM yang mendapatkannya setiap RW terdapat 2 orang KPM.